Rabu, 02 September 2009

SEDERHANA ITU INDAH

Jika semua berawal dari niat yang ikhlas untuk menjadikan segalanya lebih mulia bagi sesama, maka perbedaan jalan pikiran dan harapan akan menjadi penyempurna tujuan akhir yang ingin kita capai dalam hidup ini. Belajarlah anak-anakku untuk hidup dalam kebersamaan dan saling hormat-menghormati sehingga kepentingan bersama akan menjadi prioritas dalam pencapaiannya. Saling asih-asah dan asuh diantara kita sepertinya menjadi jalan terbaik membangun formula kehidupan madani. Ok....!